About Us

SQET adalah provider training yang dibangun untuk menjadi salah satu training terbaik di Indonesia dengan hasrat untuk memenuhi kebutuhan akan jasa pelatihan yang berkualitas diiringi dengan peningkatan keahlian, keterampilan, dan pengetahuan untuk analis, mahasiswa, karyawan, instansi, lembaga, balai, dan umum.

Sukses bagi kami adalah para peserta menjadi kompeten, terampil, produktif, dan berpikir kritis dalam bidangnya masing-masing